Pengertian Pers
Sunday, April 16, 2017
Add Comment
1. Pengertian Pers
a.Pengertian pers secara etimologi Istilah pers berasal dari bahasa Inggris, yaitu prees yang artinya menekan . kata menekan merujuk pada mesin cetak kuno yang harus di tekan dengan keras untuk menghasilkan karya cetak pada lembaran kertas. seiring dengan perkembangan zaman, istilah pers kemudian meluas pada media elektronik , seperti radio, televisi, dan internet.
b.Pengertian pers menurut undang-undang nomor 40 tahun 1999 tentang pers Pers adalah lembaga social dan wahana komunikasi massa yang melaksanakan kegiatan jurnalistik yang meliputi, mencari, memperoleh, memiliki , menyimpan, mengolah , dan menyampaikan informasi baik dalam bentuk tulisan , suara , gambar, suara dan gambar, serta data dan grafik maupun dalam bentuk lainnya dengan media cetak, media elektronik, dan segala jenis saluran yang tersedi.
c.Pengertian pers menurut ensiklopedia pers Indonesia Pers merupakan sebutan bagi penerbit/perusahaan/kalangan yang berkaitan dengan media massa atau wartawan. d.J.C.T. Simorangkir Pers dalam arti sempithanya pada surat kabar harian dan mingguan serta majalah.
Adapun pers dalam arti luas selain surat kabar , majalah, dan tabloid mingguan , juga mencakup radio , televise dan film.
a.Pengertian pers secara etimologi Istilah pers berasal dari bahasa Inggris, yaitu prees yang artinya menekan . kata menekan merujuk pada mesin cetak kuno yang harus di tekan dengan keras untuk menghasilkan karya cetak pada lembaran kertas. seiring dengan perkembangan zaman, istilah pers kemudian meluas pada media elektronik , seperti radio, televisi, dan internet.
b.Pengertian pers menurut undang-undang nomor 40 tahun 1999 tentang pers Pers adalah lembaga social dan wahana komunikasi massa yang melaksanakan kegiatan jurnalistik yang meliputi, mencari, memperoleh, memiliki , menyimpan, mengolah , dan menyampaikan informasi baik dalam bentuk tulisan , suara , gambar, suara dan gambar, serta data dan grafik maupun dalam bentuk lainnya dengan media cetak, media elektronik, dan segala jenis saluran yang tersedi.
c.Pengertian pers menurut ensiklopedia pers Indonesia Pers merupakan sebutan bagi penerbit/perusahaan/kalangan yang berkaitan dengan media massa atau wartawan. d.J.C.T. Simorangkir Pers dalam arti sempithanya pada surat kabar harian dan mingguan serta majalah.
Adapun pers dalam arti luas selain surat kabar , majalah, dan tabloid mingguan , juga mencakup radio , televise dan film.
0 Response to "Pengertian Pers"
Post a Comment